Sabtu, 25 Oktober 2008

Lomba 3 R



Icha Kelas Va,Iwan Kelas VIb,dan Fifin Kelas VIb mengikuti lomba 3 R yang diadakan oleh Pemkot Surabay di kebun Bibit Bratang.Kegiatan ini di ikuti oleh seluruh kecamatan di Surabaya.Anak-anak Bulak Banteng sedang sedang asyik membuat alat peraga tentang gaya gesek,yaitu membuktikan tentang pengaruh gaya gesek terhadat kecepatan suatu benda.Anak-anak ini di dampingi oleh Ibu Enok Fatmafati Guru kelas VI b,oh ya.... anak-anak mendapat kaos dari panitia,asyik kan...!
Inilah enaknya kalau jadi anak kreatif dan cerdas selalu mengikuti lomba untuk mewakili sekolah,sehingga pengalaman mereka bertambah.Lomba 3 R ini diadakan tanggal 21 Oktober 2008.Semoga mereka dapat mengharumkan nama Sekolah seperti Iwan yang menjadi anak sholeh tingkat kecamatan.

Tidak ada komentar: